Deskripsi
Buat rutinitas memotong rumput di taman semakin cepat dan efektif dengan melengkapi mesin pemotong rumput menggunakan roda mesin pemotong rumput yang satu ini. Dengan sepasang roda, proses pemotongan rumput dapat dikerjakan lebih mudah dan tidak memakan banyak tenaga. Dibuat dengan material berkualitas membuat roda ini dapat digunakan untuk jangka panjang sehingga cocok menemani rutinitas Anda dalam merapikan taman sehari-hari. Produk ini hanya menyediakan roda dan bracketsaja, mesin pemotong rumput tidak termasuk dalam paket pembelian.
Desain Ergonomis yang Mudah Digunakan
Didesain dengan ergonomi yang baik, roda ini memberikan kenyamanan dalam penggunaan. Kontrol yang mudah membuat Anda dapat dengan mudah menggerakkan mesin pemotong rumput dengan presisi dan stabil.
Kualitas Konstruksi yang Kokoh
Dibuat dari materialyang tahan lama dan berkualitas tinggi, roda mesin pemotong rumput ini dirancang untuk menahan tekanan dan keausan yang disebabkan oleh penggunaan yang intensif.Memberikan Anda perlengkapan yang dapat diandalkan untuk waktu yang lama.
Cocok untuk Segala Jenis Mesin Pemotong Rumput
Apa pun jenis brand atau merek mesin pemotong rumput yang dimiliki, roda ini dapat dipasang pada pemotong rumput. Hal ini dikarenakan roda dirancang agar dapat digunakan di segala jenis mesin pemotong rumput yang ada di pasaran, seperti model YY-GCJ00 atau KT-36.
Kelengkapan Produk :
– 1 x Dudukan Mesin Pemotong Rumput
– 2 x Roda
Spesifikasi
Material: Plastik
Dimensi: Dimensi Total: 29 x 16 x 12 cm
Diameter Roda: 12 cm
Diameter Lubang untuk Stick Pemotong Rumput: 59 mm
Panjang : 25 cm
Lebar : 15 cm
Tinggi : 18 cm


















Ulasan
Belum ada ulasan.